-->

4+ Cara Mengatasi WiFi Limited Acces di Laptop Windows

Problem hotspot seperti wifi limited acces internet, ada banyak cara yang dapat kalian dicoba supaya bisa kembali normal...

WiFi Limited Acces sering terjadi di berbagai perangkat salah satunya di laptop windows sehingga menjadi masalah error ketika sedang internetan.

Jika kalian pernah mengalami masalah error wifi ketika menghubungan laptop ke sebuah wifi terdapat notif atau pesan bertulis limited acces di menu jaringan.

Untuk Masalah seperti ini cukup sering terjadi dan membuat kalian menjadi pusing karenanya ada beberapa hal yang bisa menyebabkan wifi menjadi limited acces. salah satunya karena IP yang tidak disetting secara otomatis pada menu pengaturan.

Masalah error Wifi Limited Acces juga bisa terjadi driver wifi yang bermasalah harus cepat di perbaiki agar nantinya dapat melanjutkan proses searching atau menjalankan software lainnya.

Cara Memperbaiki Wifi Limited Acces Windows 7, 8 dan 10

Wifi Limited Acces

Problem hotspot seperti wifi limited acces internet, ada banyak cara yang dapat kalian dicoba supaya bisa kembali normal.

Tak hanya di akses wifi saja, hotspot limited di laptop windows akan sering di alami oleh seluruh para pengguna.

Untuk itu, dibawah ini penulis telah merangkum tutorial yang paling ampuh dan dijamin bisa mengatasi wifi yang limited acces yang terjadi di perangkat komputer kalian. diantaranya sebagai berikut :

Lupakan Jaringan atau Forget

Lupakan Jaringan atau Forget

Langkah pertama, silahkan kalian lakukan lupakan jaringan di menu bar wifi dengan cara klik kanan dan secara otomatis akan tampilan menu pilihan.

Dengan menggunakan metode ini kalian nantinya akan memasukkan lagi passowrd atau kata sandi yang pernah terhubung karena metode ini melakukan proses dari awal lagi tanpa harus mematikan atau restart laptop.

Sehingga dengan mengunakan metode lupakan jaringan untuk masalah wifi limited access lebih mudah dan efektif.

Aktifkan Mode Pesawat

Mode Pesawat atau Airplan Mode

Selanjutnya, untuk mengatasi wifi limited acces di laptop windows yaitu dengan aktifkan mode pesawat atau ada yang menyebutnya airplane mode.

Fitur mode pesawat dapat melakukan proses istirahat sistem yang sedang kalian gunakan untuk akses internet ataupun membuka software.

Restart Laptop

Restart atau Restarting Laptop

Tips mengatasi wifi limited acces  yang sederhana yaitu dengan Mereboot ulang atau restart laptop perangkat yang bisa menjadi solusi dari berbagai masalah.

Cobalah untuk merestart laptop yang terkena limited acces atau wifi error agar bisa mengembalikannya menjadi normal lagi.

Setelah dihidupkan kembali, silahkan kalian diamkan sekitar kurang lebih 5 menit jangan hidupkan jaringan ataupun membuka menu tab dan aplikasi.

Scan Driver

Scan Driver

Adapun untuk lebih jelasnya bisa menyimak tutorial kali inti tentang cara mengatasi dan memperbaiki wifi yang limited tanda penting di pc. Berikut langkah – langkah memperbaiki wifi limited dengan jelas.

  • Pertama yang harus kalian lakukan adalah klik tombol start dibagian kiri bawah.
  • Lalu klik kanan dan pilih My Computer
  • Setelah itu, klik Manage.
  • Maka akan muncul tab Computer Management.
  • Setelah itu pilih Device Manager.
  • Kemudian,  cari dan klik Network Adapters secara 2x.
  • Pilih driver wifi di laptop kalian, silahkan klik kanan pada tulisan driver tersebut.
  • Kemudian klik uninstal.
  • Maka secara otomatis driver akan hilang.
  • Lalu klik kanan pada nama Laptop yang kalian gunakan dibagian paling atas.
  • Setelah itu, pilih Scan for hardware change.
  • Jika sudah selesai kaliancoba langsung konek ke wifi di laptop lagi.
  • Selesai

Dari keempat tutorial dan cara mengatasi wifi error atau limited acces dapat kembali pulih secara normal kembali.

Baca Juga: Cara Mengaktifkan Hybrid Sleep di Laptop Windows

Itulah Cara Mengatasi WiFi Limited Acces di Laptop Windows yang dapat kalian coba ketika mengalami masalah.

Sekian dan terima kasih atas kunjungan ke website maduracity semoga postingan diatas bermanfaat bagi para pembaca.